Masih siap – siap. IHSG
closing minus 136,59 poin asing net sell Rp 1579 M dengan value transaksi
harian sebesar Rp 8 T. Siap – Siap ini dengan maksud untuk mencermati entry
poin sebagai siklus pergerakan teknikal rebound.
Jika di lihat dari pergerakan kemarin
IHSG sempt minus diatas 220 poin
sekaligus menutup gap bawah yang telah saya posting pada review tamggal 27
April ( Silahkan lihat kembali untuk refresh ingatan kita). IHSG sendiri sudah
sangat oversold dan indicator RC sudah mulai landai. Bisa jadi sinyal masuk
muncul hari ini atau senin pecan depan. Tentunya saham – saham bc layak untuk
dicermati. Jika masih turun IHSG berpotensi testing double bottom di 4970
semoga aja tidak terjadi.
Dow tutup di posisi minus 0,41 %, Eropa minusnya cukup dalam, oil
di 58,58 dan gold di 1204,6, serta
Rupiah 12.935. Cermati pergerakan asing apakah tekanan jual masih berlanjut.
Tetap disiplin dengan trading plan dan money management.
Save trade and happy profit.